Minggu, 15 Agustus 2010

Uang Lewad Ngeblog


Uang. Siapa sih yang tidak mau uang? Khususnya bagi orang seperti saya yang masih belum memiliki pekerjaan tetap :crying . Salah satu cara untuk mengais rezeki yang bisa sangat besar jumlahnya, namun juga bisa kecil. Mencari uang lewat ngeblog (menulis blog) bisa menjadi hal menarik untuk dilakukan :good .

Salah satu tempat yang lumayan bagus untuk kegiatan ngeblog dibayar ini adalah di Sponsored Reviews. Sponsored Review adalah salah satu jenis Paid Review, dimana Anda sebagai pemilik blog akan dibayar setelah mengerjakan review yang diminta. Anda tinggal duduk, mengetik :mylaptop artikel dari :home rumah sesuai permintaan mereka. Setelah artikel Anda di Approve, uang :money akan ditransfer ke rekening paypal. Umumnya bahasa yang diterima adalah review dalam bahasa Inggris, bagi yang kurang mampu berbahasa Inggris, tenang saja kan ada Google Translate :yess .

Cara untuk mendaftar sangat mudah, semuanya simple, saya tidak perlu menceritakan panjang lebar bagaimana mendaftar, karena saya yakin Anda bisa *_^ . Namun yang perlu kita perhatikan adalah mengenai page rank dan trafik (pengunjung) web Anda perhari termasuk Alexa Rank. Banyak kriteria pihak Sponsored Reviews menerima atau menolak website kita, fiuh.. :tired .

Contohnya terdapat 2 website saya yang akan saya gunakan untuk paid review tersebut, namun ditolak oleh pihak Sponsored Reviews karena mereka menilai website saya bukan blog meski memiliki page rank yang lumayan. :downblue

Dengan alasan bukan sebuah blog :Upmark pada akhirnya di-reject juga walau page rank sudah 1. Bahkan website saya dengan rank 3 pun tetap di-reject :hua.. . Namun, walau website saya ini (BudiDian.com) mayoritas artikelnya berbahasa Indonesia hingga saat ini masih diterima bergabung di Sponsored Review :yatta . Jika kebetulan Anda melihat ada postingan saya berbahasa Inggris, kemungkinan adalah Paid Review. :endmark

Beberapa dollar dari Paid Review cukup lumayan untuk membiayai ongkos hosting dan domain saya mengingat pendapatan dari PPC masih belum bisa sukses hingga saat ini. Well bagi Anda yang ingin mencoba Paid Review, saya sarankan beberapa hal:

* Datangkan banyak pengunjung website Anda: Gunakan cara SEO atau lebih baik lagi jika Anda memiliki pengunjung setia dengan FeedBurner.
* Tingkatkan Google PR (Page Rank) Anda: Dapatkan backlink dari website dengan PR tinggi yang memiliki relevansi topik.
* Original: Paid Review tidak menyukai jika postingan kita CoPas alias Copy Paste. Jika memang ingin CoPas, gunakan gaya bahasa yang berbeda.
* Tema website sebaiknya blog: Ini terjadi pada website saya yang mereka reject karena salah satu website saya tersebut tidak mereka kategorikan dalam kategori Blog.
* (*) Berbahasa Inggris: Ada baiknya Anda menggunakan Bahasa Inggris dalam blog Anda. Jika memang tidak seluruhnya berbahasa Inggris, gunakan beberapa posting yang ditulis dalam bahasa Inggris.

Well, anyway.. Selamat mencoba dan semoga berhasil untuk Anda dalam mencari uang lewat nge-Blog :aniheart :omedeto

http://budidian.com/cari-uang-lewat-ngeblog.html

Tidak ada komentar:

Posting Komentar